Normal Mode
Responsive Mode



Selamat malam sahabat semua.... Pernahkah anda mengalami hal seperti gambar di atas, disaat kita sedang asyik melayari internet atau memasuki sebuah website dan tiba-tiba muncul The Connection Was Reset hahaa...sudah tentu perasaan sedikit geram atau sebal, padahal sewaktu menjelajah di search engine semua berjalan lancar.


Namun anda tidak usah bingung karna pada kesempatan ini saya akan beritahu rahasianya dan cukup mudah untuk anda lakukan, ok tanpa membuang waktu kita langsung aja ke TKP.




Sebenarnya ada dua cara yaitu:

Pertama
Tahukah anda apa itu MTU di modem anda (MTU singkatan dari Maximum Transmission Unit) merupakan batasan maximum dalam sebuah frame pada lapisan Network Interface dari TCP/IP. Caranya Setting MTU modem anda dari 1400 ke 1440 selesai.


KEDUA
Silahkan ketik about:config di adressbar mozilla firefox atau internet explorer atau apa saja pelayar internet yang anda gunakan, dan setelah itu maka akan muncul tampilan seperti gambar yang ada di bawah ini, selanjutnya Klik I'll be careful, i promise



Selanjutnya silahkan anda ketik ipv di kolom search
Kemudian muncul seperti gambar di bawah ini, dan Klik 2 kali pada tulisan dalam kotak merah menjadi enable selesai.



Selamat mencoba
Sekian



Perihal: Diterbitkan oleh: pada pukul 08.28 WIB

Baca Pula Artikel Terkait Dalam Kategori: , .

Klik tombol "SUKA" bila Anda suka dengan artikel ini. Silahkan poskan komentar agar saya dapat berkunjung balik ke blog Anda. Jika Anda ingin membaca artikel lain dari blog ini, maka silahkan klik di sini untuk membuka daftar isi. Harap menyertakan https://lapagego.blogspot.com/2013/07/cara-mengatasi-connection-was-reset.html dan atau mencantumkan tautan untuk artikel ini bila Anda menyalin sebagian dan atau keseluruhan isinya. Terimakasih.

Terdapat 2 komentar untuk artikel ini.

  1. Sobat, sebelumnya mohon maaf apabila komentar yang saya poskan tidak sesuai dengan topik yang dibahas pada artikel di atas.

    Sekadar menyampaikan bahwa uraian atas pertanyaan yang Sobat ajukan di blog saya (ELTELU) dapat dilihat dalam artikel yang Sobat gunakan untuk mengeposkan komentar tentang pertanyaan tersebut (dalam hal ini adalah artikel tanya jawab).

    Sekian dan salam.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Semenjak dua hari ni saya cukup sibuk mengacak css templat ni sampai terlupa menghadiri sesi tanya jawab.

      ok terima kasih atas infonya dan saya akan segera meluncur ke tkp

      Hapus

Berkomentarlah Dengan Sopan "Terima Kasih"